Pages

Sabtu, 30 Maret 2013

Khasiat Celery

Celery

Celery ini sayuran semacam seledri, tuimbuh berumpun dengan batang batang lebih besar dari seledri (sebesar ibu jari)

Celery mengandung 4 kali lebih banyak sodium organik dibanding dengan kalsium. Disamping itu celery mengandung potassium, belerang dan magnesium, Di dalamnya juga terdapat vitamin vitamin A, B, C dan E. Dengan banyaknya sodium organis di dalam celery membuat celery mampu membersihkan sisa sisa makanan gula, kanji, roti putih, kue kue serta makanan yang trgolong dalam karbohidrat pekat, yang telah mengeras dan menumpuk itu dapat dihancurkan dan dikeluarkan dari dalam tubuh.

Pada musim panas dengan minum 1 gelas sari celery di pagi hari dan 1 gelas di siang hari, akan dapat mengatur suhu tubuh tetap normal dan membuat perasaan segar. Selain itu celery adalah merupakan penguat urat syaraf dan pembuang karbon dioksida dari tubuh,

0 komentar:

Posting Komentar